Minuman Segar Alami Pastinya Yuzu Tea

Minuman Segar Alami Pastinya Yuzu Tea

Minuman dengan beraneka rasa buah sudah begitu banyak kita kenal, baik dalam bentuk gelas atau cup, botol maupun pouch, bukan hanya kesegaran saja yang didapatkan tapi banyak manfaat juga bagi kesehatan. Salah satunya adalah minuman baru di Indonesia dan hanya orang-orang pertama saja yang bisa menikmati kesegaran dari minuman ini, bagaimana dengan Anda?. 

Pasti penasaran minuman apa itu? Minuman Segar Alami ini adalah Yuzu Tea, baru di Indonesia karena minuman ini sudah familiar di negaraya, yaitu Jepang. Anda tidak perlu jauh-jauh ke Jepang untuk menikmati kesegaran minuman dari buah Yuzu ini. Ramai di bicarakan buah Yuzu Citrus, apa buah Yuzu Citrus itu?.

Pasti banyak orang yang bertanya-tanya mengenai buah Yuzu Citrus, buah tersebut adalah masih keluarga jeruk-jerukan, namun rasa dan kandungannya berbeda dari saudara jeruk lainnya, seperti lemon, jeruk nipis, jeruk mandarin dan jeruk-jerukan lainnya. Kenapa berbeda? Karena Yuzu ini hanya terdapat di negara tertentu saja, salah satunya negara Jepang yang berhasil membudidayakan jeruk Yuzu Citrus ini, bahkan bisa di panen pada saat musim dingin, sehingga buah ini kaya akan manfaat bagi kesehatan. 

Salah satunya kandungan vitamin C-nya yang tinggi 3 kali lebih banyak dari jeruk lemon, tentu menjadikan jeruk ini adalah buah primadona di negara Jepang. Tapi, Anda sudah tidak perlu lagi mencari buah Yuzu Citrus ini ke negara Jepang, karena saat ini sudha ada minuman segar dari buah Yuzu, yaitu Yuzu Tea dengan rasa yang unik dan juga menyegarkan. Perpaduan rasa teh dan buah Yuzu menjadikan keduanya bersatu dalam minuman yang menyegarkan.

Untuk mendapatkan kesegaran dari minuman ini tidak perlu sulit lagi menemukannya, Anda bisa beli di mini market atau supermarket terdekat dan belu Yuzu Tea dengan harga yang cukup terjangkau untuk menikmati Minuman Segar Alami dari Yuzu Citrus. Pasti Anda saat ini penasaran dan ingin membelinya, ayo buruan beli sekarang juga Yuzu Tea dan nikmati kesegarannya.

0 komentar: